Amour & Arrogant by Poppy Putri Hidayani
“ Kirana Amora Fahrezi. Itulah namaku. Kirana artinya cahaya, Amora berarti cinta atau kasih sayang, dan Fahrezi adalah nama keluargaku. Aku anak pertama dari dua bersaudara. Aku memiliki seorang adik bernama Randy Putra Fahrezi. Bagiku, mimpi adalah suatu hal yang harus kita jadikan sebuah kenyataan. Pendidikan tinggi, karier sukses, serta kehidupan lebih layak adalah impianku dari dulu..”
Tidak ada komentar untuk "Amour & Arrogant by Poppy Putri Hidayani"
Posting Komentar